Kamis, 12 Juli 2012
Menghemat Uang, Produsen BlackBerry Jual Pesawat
Kanada - Performa bisnis yang terus menurun membuat produsen BlackBerry, Research In Motion (RIM) berupaya mengencangkan ikat pinggang. Produsen asal Kanada ini kabarnya berniat menjual dua pesawat aset perusahaan sebagai bagian penghematan.

Menurut sumber terkait, RIM akan menjual dua unit pesawat Dassault Aviation SA F50EX seharga sekitar USD 6 juta. Pesawat ... Selengkapnya


Jumat, 29 Juni 2012
Window Dressing Berlanjut, IHSG Melesat 53 Poin
Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melesat 53 poin berkat aksi window dressing yang dilakukan manajer investasi menyambut laporan keuangan semester I. Saham-saham lapis dua paling banyak diburu.

Mengawali perdagangan akhir pekan, IHSG dibuka bertambah 19,026 poin (0,48%) ke level 3.906,601 bersamaan dengan penguatan pasar saham Asia. Investor berharap ... Selengkapnya


Jumat, 29 Juni 2012
Didemo Pegawai Outsourcing, Ini Tanggapan Pertamina
Jakarta - PT Pertamina (Persero) sampai saat ini mengaku masih sangat membutuhkan pekerja Outsourcing. Mereka beralasan karena memiliki proyek pekerjaan yang sangat banyak.

Seperti diketahui, ribuan pekerja outsourcing mendemo kantor Pertamina di Balongan. Tuntutan pegawai outsourcing tersebut adalah agar dijadikan pegawai tetap dan tidak ingin ada sistem ... Selengkapnya


Jumat, 29 Juni 2012
Ini 10 Perusahaan dengan Kepemimpinan Terbaik di Asia
Jakarta - Sebuah perusahaan konsultan manajemen global, Hay Group merilis 10 perusahaan dengan kepemimpinan terbaik di Asia alias Hay Group's Asia’s Top 10 Best Companies for leadership. Perusahaan asal Korea Samsung menempati nomor wahid dalam jajaran tersebut.

Dikutip detikFinance, Jumat (29/6/2012) dari situs Hay Group, 10 perusahaan yang terpilih ini dilihat ... Selengkapnya


<< First | < Previous | 1 | 2 | 3 | 4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 | 11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 | 17 | 18 | 19 | 20 | 21 | 22 | Next> | Last>>











www.medcomm-group.com © 2026
Privacy PolicyTerms Of Use
All rights reserved